Selamat dan Sukses Atas Diraihnya Gelar Doktor Psikolog Kepada Dr. Faisaluddin, M. Psi.,Psikolog.
Segenap Sivitas Akademika Universitas Bhamada Slawi mengucapkan Selamat dan Sukses kepada Dr. Faisaluddin,M.Psi.,Psikolog., Dosen Prodi D3 Keperawatan Universitas Bhamada Slawi yang telah meraih gelar Doktor-nya dalam Program Studi Psikologi Jenjang Doktor (S3) Fakultas Psikologi Universitas Padjadjaran (UNPAD) dan telah melaksanakan Sidang Terbuka secara Offline di Universitas Padjadjaran (UNPAD) pada hari Jumat, 2 Februari 2024. Dr. […]
BAWASLU GOES TO CAMPUS DI UNIVERSITAS BHAMADA SLAWI
Semakin mendekati waktu pemilihan umum (pemilu) serentak 2024, Badan Pengawas Pemilihan Umum atau lebih sering di sebut BAWASLU menggelar acara “Bawaslu Goes To Campus” di Universitas Bhamada Slawi dalam rangka memberikan pemahaman mengenai peraturan bawaslu kepada mahasiswa / mahasiswi untuk meningkatkan kesadaran, dan peran mahasiswa dalam pengawasan partisipatif Dengan tema “Peran Generasi Z dalam Pemilu […]
LPK Persada Putrayasa Melakukan Sosialisasi Program Internship ke Jepang di Universitas Bhamada Slawi
Jumat, 05 Januari 2024 – LPK PERSADA PUTRAYASA melakukan sosialisasi Program Intership ke Jepang bagi Mahasiswa Prodi S1 Ilmu Keperawatan. Sosialisasi yang dilakukan pada tanggal 27 Desember 2023, bertempat di Aula Drs. Widodo lantai 2, gedung Rektorat Universitas Bhamada Slawi. Secara umum internship adalah sebutan lain dari magang, Program ini diselenggarakan oleh sebuah lembaga dan perusahaan. Melalui […]
Mahasiswa Prodi S1 Ilmu Keperawatan Universitas Bhamada Slawi telah usai mengikuti Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka 3 Tahun 2023 yang di selenggarakan Kemendikbudristek
Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka tahun 2023 (PMM 3) merupakan sebuah program mobilitas mahasiswa selama satu semester untuk mendapatkan pengalaman belajar di perguruan tinggi di Indonesia sekaligus memperkuat persatuan dalam keberagaman. PMM 3 menargetkan terdapat 204 PT Penerima dan 15.505 mahasiswa peserta program. Mahasiswa dari Prodi S1 Ilmu Keperawatan atas nama Ivan Ardiansyah lolos seleksi program […]
Universitas Bhamada Slawi Berperan Aktif dalam Pengembangan Aplikasi Segalengko di Forum Konsultasi Publik Kabupaten Tegal
Universitas Bhamada Slawi menunjukkan keterlibatannya dalam pengembangan teknologi di tingkat lokal dengan menghadiri Forum Konsultasi Publik Aplikasi Sistem Cerdas Kabupaten Tegal Lengkap dan Komplit (Segalengko). Acara yang berlangsung pada Jumat, 24 November 2023, merupakan platform untuk membahas dan memperbaiki aplikasi Smart City yang dikelola oleh Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Tegal. Tujuan Mulia Aplikasi […]
YPTSH Menyerahkan SK Peningkatan Status Kepada Pegawai di Lingkungan Universitas Bhamada Slawi
Slawi 9 November 2023- Ketua Pengurus Yayasan Pendidikan Tri Sanja Husada (YPTSH) menyerahkan SK Peningkatan Status kepada 19 pegawai di lingkungan Universitas Bhamada Slawi. Sembilan belas SK tersebut terdiri dari SK peningkatan status dari tenaga kontrak ke calon pegawai sebanyak 11 pegawai (2 dosen, 9 tendik), dan 8 SK Peningkatan status dari Capeg menjadi Pegawai […]
Harap Hasil Terbaik, Tim Persiapan Akreditasi Perguruan Tinggi Melaksanakan Rapat Koordinasi.
Panitia Persiapan Akreditasi Perguruan Tinggi Universitas Bhamada Slawi Parepare melaksanakan Rapat Koordinasi di Meeting Room Gedung Rektorat, Rabu (25/10/2023). Ketua Panitia sekaligus Ketua Lembaga Penjamin Mutu Universitas Bhamada Slawi, Dr. Wisnu Widyantoro, M.Kep bergerak cepat dan langsung memimpin rapat bersama panitia Akreditasi Perguruan Tinggi. Dalam sambutannya Ketua Panitia Akreditasi, Dr. Wisnu Widyantoro,M.Kep mengatakan bahwa tujuan […]
Rektor Universitas Bhamada Slawi Branchmaking ke Malaysia dan Thailand
Rektor Universitas Bhamada Slawi Dr Maufur dan Wakil Rektor Bidang Akademik Dr Risnanto, melakukan Branchmaking ke Malaysia dan Thailand pada tanggal 13 – 17 November 2023. Dr Maufur hadir bersama dengan para pimpinan perguruan tinggi yang tergabung dalam Asosiasi Perguruan Tinggi Swasta Indonesia (APTISI) di Jawa Tengah, diantaranya Rektor Unwahas Semarang, Prof Dr KH Mudzakkir […]